SOSIALISASI PEMBELAJARAN JARAK JAUH

Sosiaisasi PJJ kelas 7

Pembelajaran Jarak Jauh memerlukan kesepahaman antara orangtua dengan sekolah, karena tingkat sosial, pendidikan, dan geografis yang berbeda beda diantara orangtua siswa. Terutama kelas 7 yang masih belum pernah masuk dan mengenal langsung gurunya maupun tata cara pembelajaran jarak jauh.

Sehubungan dengan  hal di atas, maka UPT SMPN 1 Gandusari mengadakan sosialisasi pembelajaran jarak jauh untuk orangtua kelas 7, sekaligus membagikan Buku Paket Siswa. Karena masih dalam Pandemi Covid 19, maka tentunya kegiatan tersebut di atas diatur sedemikian rupa agar sesuai dengan Protokol Pencegahan Covid 19.

Share This Post

More To Explore

Berita
LOMBA DI BULAN RAMADHAN 1442

Untuk mengisi kegiatan di Bulan Ramadhan 1442 H,UPT  SMP Negeri 1 Gandusari mengadakan lomba tartil Al-Qur’an, lomba Adzan,

Membangun Visi, Menjalankan Misi, dan Menggapai Tujuan

UPT SMP NEGERI 1 GANDUSARI

© 2020 All Rights Reserved | Design By IDWebpremium